04 Oktober 2018

BCA Syariah Raih The Best Bank in Productivity di Indonesia Banking Award (IBA) 2018

Jakarta, 26 September 2018 – PT Tempo Media (TEMPO) dan Indonesia Banking School (IBS) memberikan penghargaan The Best Bank in Productivity untuk kategori Bank Syariah pada Malam Penghargaan Indonesia Banking Award (IBA) 2018. Pendekatan produktivitas diukur dengan membandingkan total biaya (SDM & Operasional) dengan total pendapatan Bank berdasarkan Laporan Keuangan 2017. Direktur BCA Syariah Rickyadi Widjaja menerima penghargaan The Best Bank in Productivity untuk kategori Bank Syariah dari Direktur Eksekutif Riset, Surveillance dan Pemeriksaan Lempaga Penjamin Simpanan, pada malam penghargaan Indonesia Banking Award 2018.

Kembali